Rabu, 07 Mei 2014

10 Kabupaten / Kota Terbesar di Jawa Timur

Selamat Siang guys . Lama gak ngeblog maaf kalo mengganggu . Kali ini saya au ngasih kalian list Kabupaten atau Kota terbesar di Jawa Timur . Jawa Timur adalah provinsi di Indonesia yang terletak di ujung timur Pulau Jawa . Provinsi ini ternyata mempunyai kabupaten / kota terbanyak di Indonesia. Nah langsung je ye . List ini saya buat berdasarkan penelitian saya di Wikipedia , jadi kalau ada kesalahan , mohon maaf:

1. Kota Surabaya

Siapa orang Indonesia yang tidak tahu kota terbesar kedua di Indonesia ini ? Yang terkenal akan Jembatan Suramadu (Surabaya -Madura) dan Tugu Pahlawannya ? Dan juga legenda Sura dan Baya nya ? Kota ini terletak di pinggiran Selat Madura dan di selatan berbatasan dengan Kab.Sidoarjo dan di Barat berbatasan dengan Kab. Gresik. Kota ini diperintah oleh seorang wanita yang bernama Tri Rismaharini yang beberapa waktu lalu ramai diperbincangkan. Di kota ini terdapat salah satu universitas terkenal yaitu Universitas Airlangga dan juga Institut Teknologi Sepuluh Nopember.Kota ini mempunyai luas daerah 374,8 km2 dengan penduduk berjumlah 3.123.914 jiwa.

2.Kabupaten Malang
Kabupaten ini merupakan salah satu kota wisata yang terkenal di Jawa Timur dan sebagian besar wilayahnya merupakan pegunungan yang berhawa sejuk . Kabupaten ini beribukota di Kota Kepanjen . Kabupaten mempunyai luas 3.534,86 km2 dan penduduknya sebanyak 2.446.218 jiwa.

3.Kabupaten Jember
Kabupaten ini menduduki peringkat ke tiga dengan jumlah penduduk sebanyak 2.332.726 jiwa dan luas wilayahnya 2.948,87 km2. Jember terkenal akan produksi tembakaunya dan kabupaten ini juga tempat dimana saya lahir . Jember mempunyai beberapa pariwisata diantaranya Pantai Watu Ulo . Jember dulunya merupakan kota administratif namun sekarang status itu telah dihapus dan ibukota kabupaten ini terletak di Jember . Kabupaten ini mempunyai bandara sendiri yang namanya Bandara Notohadinegoro,.

4.Kabupaten Banyuwangi
Kabupaten yang terletak di ujung Pulau Jawa ini menempati peringkat keempat dengan jumlah penduduk sebanyak 2.100.000 jiwa dengan luas mencapai 5.782,50 km2 . Kabupaten ini terletak di pinggiran Selat Bali dan mempunyai pelabuhan yang dinamai Gilimanuk . Dan kabupaten ini juga mempunyai bandara yaitu Bandar Udara Blimbingsari.

5.Kabupaten Sidoarjo
Nah kabupaten ini juga cukup terkenal karena Bendungan Lumpur Lapindo-nya. Kabupaten ini terletak berbatasan dengan Kota Surabaya . Kabupaten ini mempunyai penduduk berjumlah 1.682.000 jiwa dengan luasnya mencapai 591,59 km2 .

6.Kabupaten Kediri
Kabupaten Kediri terletak hampir di tengah tengah Provinsi Jawa Timur . Kabupaten ini mempunyai luas 963,21 km2 dengan jumlah penduduk sebanyak 1.475.000 jiwa. Kota ini mempunyai minuman khas yang disebut Teh Rosela   yang diseduh dari bunga Rosela.

7.Kabupaten Pasuruan
Kabupaten yang terletak di pinggiran Selat Madura ini mempunyai luas mencapai 1.474 km2 dan penduduknya berjumlah 1.369.295 jiwa . Kabupaten ini beribukota di Kota Pasuruan . Kabupaten ini jika tidak salah mempnyai Taman Safari ya ?

8.Kabupaten Lamongan
Terletak di utara Pulau Jawa dan berbatasan langsung dengan Laut Jawa dibagian utaranya . Beribukota di Lamongan , kabupaten ini mempunyai Monumen Bandeng Lele . Luas kabupaten ini adalah 1.812 km2 dengan jumlah penduduk sebanyak 1.365.402 km2

9.Kabupaten Gresik
Terletak berbatasan langsung dengan Kota Surabaya . Kabupaten Gresik juga terletak di pinggiran laut yaitu Selat Madura dan Laut Jawa . Luas kabupaten ini adalah 1.191,25 km2 dengan penduduk mencapai 1.307.995 jiwa . Kbupaten ini beribukota di Kota Gresik

10.Kabupaten Bojonegoro
Terletak berbatasan langsung dengan Provinsi Jawa Tengah . Kabupaten ini mempunyai luas 2.384,08 km2 dengan penduduk mencaai 1.213.000 jiwa .

28 komentar:

  1. I know, I see, and I understand :3

    BalasHapus
  2. Siapa ini ? Terimakasih telah membaca artikel kami

    BalasHapus
  3. Balasan
    1. Iya kalau ini berdasarkan analisis saya sendiri hehe

      Hapus
  4. obat kuat, obat perangsang wanita, obat pembesar penis. jika anda membutuhkan hub: www.tokoaliong.com

    BalasHapus
  5. Balasan
    1. My city juga tapi saya udah pindah ke Pelaihari sekarang

      Hapus
  6. itu udah dihitung sama wilayah lautnya kah ?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Kalo lu mau di hitung sama lautnya tengok kota sumenep madura

      Hapus
  7. http://forum.kompas.com/threads/362830-TERBUKTI-Herbal-Kolesterol-JAMKHO-Turun-Kolesterol-10-40-Poin-Dalam-1-2-Jam

    BalasHapus
  8. data anda menunjukkan peringkat jumlah penduduk bukan kota terbesar

    BalasHapus
    Balasan
    1. kalo luwas kota terbesar gk mungkin lah BJN/bojonegoro urutan ke 10 hehe

      Hapus
  9. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  10. Kota terbesar dalam hal:
    Jumlah penduduk?
    Luas wilayah?
    Kepadatan penduduk per km2?
    Kepadatan dan banyaknya bangunan besar?

    BalasHapus
  11. Bojonegoro ..
    Kota kecil penuh Kimcil ..
    Akhirnya masuk list

    BalasHapus
  12. Kok ngawur banget (maaf) ini berdasarkan ekonomi atau jumlah penduduknya sih.
    Klo scara ekonomi.
    Ini listnya
    1.Kota Surabaya
    2.Kota Malang
    3.Kota Batu
    4.Kota Kediri
    5.Kota Blitar
    6.Jember
    7.Sidoarjo
    8.Gresik
    9.Kabupaten Malang(Kepanjen)
    10.Kota Probolinggo

    Makasih... Salam sahabat

    BalasHapus
    Balasan
    1. Maaf, tapi sekarang perekonomian di kabupaten banyuwangi sudah melampaui kabupaten malang, jember dan kab/kota lainnya, harusnya kalau berdasarkan perekonomiannya banyuwangi masuk urutan nomor 3 atau 4, terima kasih

      Hapus
    2. Maaf, tapi sekarang perekonomian di kabupaten banyuwangi sudah melampaui kabupaten malang, jember dan kab/kota lainnya, harusnya kalau berdasarkan perekonomiannya banyuwangi masuk urutan nomor 3 atau 4, terima kasih

      Hapus
    3. Maaf, tapi sekarang perekonomian di kabupaten banyuwangi sudah melampaui kabupaten malang, jember dan kab/kota lainnya, harusnya kalau berdasarkan perekonomiannya banyuwangi masuk urutan nomor 3 atau 4, terima kasih

      Hapus
  13. Pelabuhan di Banyuwangi adalah Ketapang. Kalau Gilimanuk itu pelabuhan di Bali :)

    BalasHapus
  14. gan klo boleh nanya pake template blogger apa ya? bagus ni.. bisa gak kasih template nya gan? makasih, salam blogger

    BalasHapus
  15. Tolong di muat pad (pendapatan asli daerah) di jawa timur tahun 2015 biar kita tahu daerah mana saja yang punya pad terbesar sampai pad terkeci. Terima kasih

    BalasHapus
  16. Terimakasih atas kunjungannya, maaf kalau menimbulkan banyak kontroversi . Saya membuat daftar ini berdasarkan data jumlah penduduk yang saya dapatkan di wikipedia. Mungkin data saat ini tidak valid lagi dan maaf jika tidak sesuai.

    BalasHapus
  17. terimakasih, sangat membantu.
    monggo mampir ke lapak saya di https://goo.gl/PJM0bt

    BalasHapus
  18. Ternyata oh ternyata😒 Jombang masih belum mampu masuk 10 besar😥😥😭

    BalasHapus